
Festival Keraton Nusantara (FKN) VII yang di tuan rumahi oleh Keraton Kesultanan Palembang Darussalam pada tanggal 26-28 November 2010 dan dihadiri 155 Kerajaan dan Kesultanan Nusantara dan Mancanegara, terlaksana dengan SUKSES berkat do'a dan dukungan dari banyak pihak, terutama dari rakyat Palembang.
Raja/Sultan dan Lembaga Adat Nusantara hadir dan menyaksikan serangkaian acara didalam FKN VII tersebut, mulai dari Welcome Dinner, Kirab Agung, Pagelaran Seni & Budaya, Pagelaran Benda Pusaka, Musyawarah Raja/Sultan dan Lembaga Adat Nusantara, Serta Makan Malam Perpisahan.Tidak hanya Raja/Sultan dan Lembaga Adat saja yang hadir, Gubernur...